Paket Kambing Guling Bandung | Februari 2025

 Paket Kambing Guling Bandung | February 2025

Paket Kambing Guling Bandung dengan layanan bakar ulang dilokasi acara yang ditemani oleh pramusaji profesional dibandrol mulai 1,8 juta.

Kambing Guling Kang Cecep

Kambing Guling Kang Cecep melayani pemesanan partai besar dan kecil untuk suplai Hotel, Cafe, Restaurant, Catering dan beberapa kemitraan lainnya serta dapat juga mengisi berbagai acara seperti Gathering, Open House, Pesta Pernikahan, Aqiqah dan berbagai acara lainnya dengan memberikan harga termurah dan terlengkap dikelasnya

Kang Cecep merupakan ahli pengolahan dan pelayanan bakar kambing guling muda di kota Bandung dengan cara pengolahan yang tetap dibakar diatas bara api selama 4 - 5 jam dan dilumuri bumbu rempah alami sehingga menghasilkan hidangan dengan cita rasa dan aroma yang khas 


Paket Kambing Guling Kang Cecep

Layanan Kambing Guling Kang Cecep : 
  • Live Cooking Kambing Guling Profesional
  • Nasi / Lontong 
  • Saus Kecap dan Acar
  • Peralatan Makan, Hidangan dan Bakaran
  • Pramusaji

Kenapa Harus Kambing Guling Kang Cecep ???
  • Kami hanya menggunakan kambing / domba muda pilihan yang terjamin kesehatan serta kualitasnya
  • Pemotongan dan pengolahan yang dilakukan secara dadakan sesuai pesanan agar daging yang digunakan tetap fresh
  • Daging kambing yang dibakar secara perlahan selama 4 - 5 jam diatas bara api untuk memastikan bumbu yang dioles meresap dengan maksimal 
  • Memberikan layanan bakar ulang dilokasi acara dengan ditemani petugas yang sudah profesional 
  • Gratis Ongkos Kirim
Kang Cecep memberikan layanan terbaik pada setiap detail dari pengolahan hingga penyajian setiap hidangan. Dengan pengalaman yang sudah teruji selama bertahun tahun 

Cara Pemesanan dan Pembayaran : 

Hubungi Kami

  1. Hubungi kami melalui Telephone / WhatsApp
  2. Pilih paket yang telah kami sediakan yang tentunya dapat di sesuaikan dengan keinginan anda
  3. Konfirmasi setelah detail acara seperti tanggal, lokasi, jumlah tamu dan pemilihan menu denngan admin kami untuk mendapat layanan terbaik
  4. Pembayaran DP 50% dan pelunasan yang dilakukan setelah acara selesai
  5. Petugas kami akan menyiapkan sesuai dengan jadwal dan pengiriman kelokasi acara dengan tepat waktu
Bagi anda penggemar olahan hidangan bakar kambing guling dan sedang dalam jangkauan area pelayanan kami dapat segera menghubungi kami


Related Post

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Cari Artikel